Technology
Mengenal (RPA) Robotic Process Automation
Gambar:Hult International Business School RPA merupakan software “robot” mampu meniru aktivitas manusia di dalam komputer tapi dengan kecepatan dan akurasi hingga seratus persen. Bot RPA dapat login ke aplikasi atau sistem, memasukkan data, mengkalkulasi dan menyelesaikan tugas, lalu ia akan log out dari aplikasi. Dewasa ini, para praktisi membagi teknologi RPA dalam tiga kategori besar: probots, knowbots, dan chatbots. Probots memroses data Read more…