Mengenal Keamanan Jaringan Network Segmentation

Segmentasi jaringan adalah strategi untuk membatasi potensi impace dari eksploitasi keamanan dengan membagi jaringan besar menjadi jaringan fisik atau virtual yang lebih kecil yang disebut subnetwork atau subnet. Tujuan dari segmentasi jaringan adalah untuk membatasi akses tidak sah ke perangkat, data, dan aplikasi dengan membatasi komunikasi antara subnetwork. Segmentasi jaringan Read more…

Overwrite Virus

Overwrite virus adalah jenis virus komputer paling sederhana yang menimpa kode file sistem komputer host dengan kode berbahayanya sendiri. Isi file yang terinfeksi diganti sebagian atau seluruhnya tanpa mengubah ukuran file.Virus ini adalah virus yang sangat mengganggu, karena virus ini dapat menghapus informasi yang terdapat di dalam file yang terinfeksi. Virus ini bersembunyi dengan mengganti isi file, tetapi ukuran Read more…

Pengertian XAMPP, Fungsi, dan Cara Menggunakannya

XAMPP adalah software open source berbasis web server yang berisi berbagai program. Aplikasi ini mendukung berbagai sistem operasi seperti Linux, Windows, MacOS, dan Solaris. Fungsi XAMPP adalah sebagai server lokal/localhost, di dalamnya sudah mencakup program Apache, MySQL dan PHP.Kemunculan XAMPP diawali dengan adanya kesulitan dalam menginstall Apache dan jika akan menambahkan dukungan PHP dan Read more…

Word

Pengertian Microsoft Word        Pengertian Microsoft Word adalah sebuah program yang merupakan bagian dari paket instalasi Microsoft Office, berfungsi sebagai perangkat lunak pengolah kata meliputi membuat, mengedit, dan memformat dokumen. Perangkat lunak pengolah kata atau word processing adalah program yang digunakan untuk mengolah dokumen berupa teks misalnya surat, kertas kerja,Microsoft Word merupakan perangkat lunak Read more…

e-ofice

Apa itu Aplikasi E-Office? Dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi serta internet telah menjadi alat kekuatan untuk memikirkan kembali sistem pemerintahan dengan model yang baru. Teknologi Informasi dan Internet mendorong transformasi dan paradigma birokrasi tradisional (yang menekankan kepada standarisasi, rutinitas, spesialisasi, fokus internal dan kewenangan), menuju paradigma e-government (yang menekankan kepada membangun Read more…

Pengertian IDS, Cara Kerja, Jenis, Komponen, dan Contoh IDS

Pengertian IDS Security Pengertian IDS Security IDS (Intrusion Detection System) adalah sebuah sistem yang melakukan pengawasan terhadap traffic jaringan dan pengawasan terhadap kegiatan-kegiatan yang mencurigakan di dalam sebuah sistem jaringan. Jika ditemukan kegiatan-kegiatan yang mencurigakan berhubungan dengan traffic jaringan maka IDS akan memberikan peringatan kepada sistem atau administrator jaringan. Dalam Read more…

Polymorphic Virus

Polymorphic Virus adalah virus yang memiliki kemampuan membuat enkripsi dan kata kunci yang berbeda-beda pada saat menginfeksi sebuah sistem atau program Polymorphic Virus atau Virus Polimorfik. Pembuat malware dapat menggunakan kode polimorfik untuk mengubah jejak program untuk menghindari deteksi. Virus polimorfik mempersulit antivirus untuk mendeteksi dan menghapusnya. Menyebar melalui spam Read more…

PHP Code Snippets Powered By : XYZScripts.com
WhatsApp Tanya & Beli Program?