Pengertian browser adalah salah satu jenis perangkat lunak atau software yang pada umumnya digunakan dan dimanfaatkan untuk membuka suatu halaman di situs internet. Browser juga disebut dengan software yang berfungsi sebagai penerima, pengakses, dan penyaji berbagai informasi di internet.
Fungsi Browser :
•Mendukung Penggunaan Mesin Pencari
•Mendukung Permintaan Data
•Mengumpulkan Data dan Memaksimalkan Tampilan
•Memastikan Keamanan Suatu Website
•Dengan adanMembuka Halaman Websiteya internet, kebutuhan informasi bisa makin mudah didapat.
•ActiveX: Aplikasi kecil yang membuat situs web bisa menyediakan konten seperti permainan dan video.
•Auticompletion: Pengisian otomatis URL serta formulir data.
•Markah buku: Untuk mengikuti lokasi yang paling sering diakses.
•Cascading Style Sheets [CSS]: Bahasa pemrograman untuk desain website supaya terlihat lebih bagus.
•Kuki: Untuk menyimpan data pengguna ke website seperti data pribadi pengguna, akun dan sebagainya.
Digital certificate: Untuk memberi tanda jika website aman.
•Pemuatan gambar: Memakai format gambar yang sudah terkenal seperti GIF, JPG, JPEG, WebP, SVG dan lainnya.
•Flash: Perangkat lunak yang dikembangkan Adobe untuk memutar video, game, aplikasi dan lainnya.
•Favicon: Ikon utama yang muncul di address bar sebuah laman web serta menjadi logo dari laman web.
•Font huruf, ukuran warna dan sebagainya.
•Formulir: Untuk mengirim informasi.
•Java Applet: Program kecil yang ditulis memakai bahasa pemrograman Java.
•JavaScript: Bahasa pemrograman tingkat tinggi serta dinamis supaya website bisa menjalankan beberapa perintah.
•Plug in: Untuk menjalankan fitur tambahan pada aplikasi