sistem operasi Linux

Linux adalah sebuah Sistem Operasi berbasis UNIX yang merupakan hasil pengembangan Freeware dan Open Source. Oleh karena itu, Linux termasuk sistem operasi open source dan pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvalds.21 Sep 2020Fungsi Linux Linux sendiri memiliki fungsi utama yakni sebagai perangkat infrastruktur internet agar mampu menggerakkan sistem operasi di dalamnya. Sama seperti Windows, namun Linux lebih terbuka dan bebas.

Kelebihan Linux

1.OpenSource

2.Keamanan

3.Ringan

4.Customization

5. Banyak pilihan distro

Kekurangan Linux

1.Tidak banyak dukungan aplikasi

2.Dukungan hardware

3.Layanan support berbayar

Editor : rosmawati

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top
WhatsApp Tanya & Beli Program?