Pengertian Linux
Linux merupakan salah satu jenis sistem operasi komputer yang bersifat open source dan mempunyai beragam jenis distro mulai dari slackware, redhat, centOs, Backtrack dan sebagainya.
Fungsi Linux :
- Multi-tasking
- Multi-programming
- Multi-processing
- Multi-sharing
Kelebihan Linux :
- Lisensi Gratis
- Menggunakan Kode 32 bit
- Tingkat Keamanan Tinggi
- Tampilan Grafis Bagus
- Kode Sumber Linux Dapat di Modifikasi
- Cocok di Jadikan Sebagai Komputer Server
- Lebih Ringan Ketika di Jalankan
Kekurangan Linux :
- Membutuhkan Keahlian Lebih
- Kurangnya Dukungan Software
- Proses Instalasi dan konfigurasi Sulit
Contoh Linux
Beberapa contoh Linux:
- Debian
- Red Hat
- Ubuntu
- Mint
- SuSE
- Fedora
https://diengcyber.com/wp-admin/
0 Komentar