Berbeda dengan dua sistem operasi komputer sebelumnya, merupakan keluarga sistem sumber terbuka, yang mana sistem ini dapat di modifikasi dan di distribusikan oleh siapapun. tersedia dalam banyak versi open source yang berbeda serta dapat di unduh secara gratis.pengertian linux
Jika kamu merupakan orang yang mengetahui cara menyesuaikan dan bekerja dengan sistem operasi, mungkin sistem ini pilihan yang ideal untuk kamu. Serta apabila pengkodean dan pekerjaan back-end semacam ini menarik untuk kamu, kamu dapat menggunakan sistem operasi komputer ini dan mulai memanipulasinya. Selain itu, sistem ini terkenal kebal akan virus, tetapi untuk software tambahan masih rentan terhadap malware pada web server. Bahasa yang kerap di gunakan dalam pengembangan merupakan C dan Assembly.
Fungsi Linux
Multi-tasking
Sebagai sistem operasi yang di kelola pengguna, sistem operasi dapat menjalankan program secara bersamaan tanpa menimbulkan masalah.
Multi-programming
Seperti yang kita ketahui, tugas sistem operasi itu sendiri adalah mengelola sumber daya dan fungsi perangkat sehingga fungsi ini memberikan akses sistem operasi ke sumber daya tersebut.
Multi-Processing
Sistem operasi dapat menjalankan prosesor dengan berbagai macam cpu secara bersamaan
Time-Sharing
Dengan sistem operasi ini, dapat menjalankan model multiuser yang secara bersamaan menggunakan CPU dan secara otomatis menetapkan alokasi waktu antara pengguna untuk mengakses layanan.
Sejarah Linux
Linus Torvalds adalah awal pencipta Linux ketika dia masih menjadi seorang mahasiswa. Pelajar Finlandia Linus Torvalds terinspirasi oleh sistem UNIX kecil yang di kembangkan oleh Anderew
0 Komentar