Jenis Software/Perangkat Lunak Berdasarkan DistribusinyaSelain beberapa jenis perangkat lunak yang dijelaskan di atas, Anda juga perlu mengetahui beberapa jenis software yang dibedakan berdasarkan distribusinya. Di bawah ini beberapa pengelompokannya yang bisa Anda simak: FirmwareMerupakan jenis penyimpanan perangkat lunak yang hanya bisa dibaca. Anda tidak dapat mengubah sifat tersebut sehingga tidak perlu lagi melakukan modifikasi maupun pengembangan lebih lanjut meskipun terjadi masalah pada fungsinya.FreewareMerupakan salah satu jenis software yang tidak memiliki batas waktu tertentu. Akan tetapi, kebanyakan software jenis ini memiliki fitur yang tidak begitu lengkap sehingga penggunaannya pun kurang maksimal.AdwareJenis perangkat lunak ini dapat diperoleh serta digunakan tanpa biaya. Akan tetapi, perangkat lunak ini masih menyediakan kompensasi dengan adanya iklan yang muncul pada perangkat komputer yang digunakan.OpensourceYakni sejenis perangkat lunak yang dapat dibuka kode sumbernya. Anda juga bisa mengubah, meningkatkan, hingga menyebarluaskannya. Umumnya, software jenis ini diperoleh tanpa biaya dan dikembangkan oleh orang lain menggunakan lisensi yang bernama GPL (General Public License).MalwareMerupakan salah satu jenis dari software yang dianggap berbahaya dan bisa merusak apabila disalahgunakan penggunaannya.perangkat lunak apa pun yang sengaja dirancang untuk menyebabkan kerusakan pada komputer, peladen, klien, atau jaringan komputer Berbagai jenis malware ada, termasuk virus komputerSharewareShareware merupakan sebuah perangkat lunak yang dapat digunakan untuk keperluan tertentu. Anda bisa menggunakannya secara gratis. Pada umumnya, jenis perangkat lunak yang satu ini digunakan sebagai demonstrasi dengan fitur dan waktu pengguaan yang terbatas.SpywareAdalah software yang khusus digunakan dalam memata-matai setiap aktivitas pengguna komputer.teknologi informasi yang mengacu kepada salah satu bentuk program berbahaya yang memasang dirinya sendiri ke dalam sebuah sistem untuk mencuri data pengguna atau merusak sistem pengguna tersebut.Dari beberapa jenis software di atas, apa saja spesifikasi yang ada pada perangkat tersebut? Di bawah ini beberapa spesifikaisnya yang bisa Anda ketahui.
Artikel
ARTIKEL TENTANG KEAMANAN JARINGAN
Di era digital yang serba terhubung ini, keamanan jaringan telah menjadi salah satu prioritas utama bagi organisasi dan individu. Dengan semakin banyaknya data dan sistem yang terhubung melalui jaringan, ancaman siber dan kerentanan jaringan menjadi Read more…
0 Komentar