Pastikan Website Mobile Friendly.
Sesuai penjelasan pada poin pertama diatas tadi jika website diharuskan mobile friendly untuk meningkatkan SEO website. Maka dari itu saat ini Pastikan situs Anda memenuhi syarat sebagai mobile-friendly.
Periksa kesalahan kode status dan perbaiki.
Lakukan pemeriksaan kesalahan kode pada website, Adanya kesalahan kode status dapat mempengaruhi SEO website, Setelah kamu menemukan kesalahan kode status kamu bisa melakukan perbaikan pada website kamu.
Periksa robot.txt, Periksa robot.txt pada situs.
Pastika tidak ada kesalahan dan tidak ada meta yang memblockir bot google. Lakukan juga optimasi robot.txt jika diperlukan.
Periksa Indeks Website.
Periksa performa indeks website website kamu, Kamu dapat melakukan pemeriksaan indeks website melalui Google Search Console. .
Lakukan Audit Website.
Periksa statistik lalu lintas website kamu di Google Analytics. Pertimbangkan untuk meningkatkan atau memangkas konten yang berkinerja buruk. Kamu bisa melihat mengenai waktu kunjung visitor, Durasi, bounce rate website kamu. Kemudian lakukan audit dari semua data yang kamu kumpulkan melalui Google Analytics.
Perbaiki tautan yang rusak.
Tautan rusak atau brocken link berdampak pada SEO dan tentunya rangking website. Lakukan pemeriksaan pada brocken link website kamu, Saat ini banyak sekali situs yang menyediakan laman khusus untuk melakukan pencarian brocken link. Setelah itu perbaik atau hapus brocken link pada website kamu.
Submit Sitemap. Submit sitemap pada google search console. Dengan melakukan submit sitemap akan berguna untuk mempercepat indeks p
0 Komentar